Gue pernah ketemu seseorang yang hidupnya kelihatan rapi banget di LinkedIn.
Follower banyak.
Postingan rame.
Karier naik terus.
Orang-orang bilang dia “kerja keras banget,” “pintar networking,” “strateginya bagus,” dan segala pujian yang biasa kita dengar.
Tag: The Success Equation
-
Kamu Gagal Bukan Karena Bodoh—Tapi Karena Ini (Dan Kamu Harus Tahu Sekarang)